Website Resmi Forum Kerukuman Umat Beragama Kabupaten Sidoarjo

DEKLARASI KERUKUNAN UMAT BERAGAMA

DEKLARASI KERUKUNAN UMAT BERAGAMA

 

“KAMI SELURUH UMAT BERAGAMA DI SIDOARJO, MENYATAKAN”

1. SELALU SETIA DAN MENJUNJUNG TINGGI TEGAKNYA NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA YANG BERDASARKAN PANCASILA

2. SELALU MENJAGA KERUKUNAN DAN BEKERJASAMA UNTUK MELINDUNGI BANGSA DARI PENGARUH PAHAM-PAHAM RADIKALISME YANG BERTENTANGAN DENGAN PRINSIP-PRINSIP PERSATUAN INDONESIA YANG BER-BHINEKA TUNGGAL IKA

3. SELALU MENDUKUNG PEMERINTAH, KHUSUSNYA PEMERINTAH KABUPATEN SIDOARJO DALAM RANGKA MENCIPTAKAN SITUASI KONDUSIF DAERAH DAN KEDAMAIAN, BAGI TERWUJUDNYA PEMBANGUNAN DAN KEMAJUAN KABUPATEN SIDOARJO

 

SIDOARJO, 11 MEI 2018
FORUM KERUKUNAN UMAT BERAGAMA
KABUPATEN SIDOARJO
KETUA

KH. MOH. KIROM, SPdI

 

Leave A Reply

Your email address will not be published.